CAMAT PULO BANDRING MENGHADIRI PERINGATAN HUT BHAYANGKARA KE 77 DI HALAMAN POLSEK KOTA KISARAN


 Pada hari Sabtu Tanggal 01 Juli 2023 bertempat di Halaman  Polsek Kota Kisaran Camat Pulo Bandring Rahmaddan Nasution,S.AP menghadiri kegiatan Peringatan HUT Bhayangkara Ke-77. Kegiatan ini turut dihadiri oleh seluruh Camat dan Kepala Desa yang dinaungi oleh Polsek Kota Kisaran.

Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama