PELAKSANAAN APEL GABUNGAN KECAMATAN PULO BANDRING


 Pada hari Senin 08 Januari 2024 bertempat di Halaman Kantor Camat Pulo Bandring dilaksanakan Apel Gabungan Perdana pasca libur natal dan tahun baru tahun 2024. Apel Gabungan dipimpin langsung oleh Camat Pulo Bandring Bapak Bambang Sujarwo,SE dan diikuti oleh ASN dan Honorer Kantor Camat Pulo Bandring, Para UPT dan Korwil Pendidikan, Kepala Desa dan Perangkat Desa se Kecamatan Pulo Bandring. Dalam arahan dan bimbingan nya Camat Pulo Bandring menghimbau kepada seluruh peserta apel agar terus meningkatkan disiplin dan kinerja terutama dalam pelayanan kepada masyarakat.  

Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama