SESUKA HATIMU DI DESA SUKAMAKMUR

 


Pada hari Jum'at 06 Januari 2023 bertempat di Desa Sukamakmur dilaksanakan kegiatan SESUKA HATIMU ( Sedekah Subuh Kami Hanya Untuk Kamu ). Pembagian Sedekah Subuh dilaksanakan di Dusun II Desa Sukamakmur. Pemabgaian Sedekah Subuh ini diberikan kepada masyarakat yang kurang mampu dalam bentuk sembako.

Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama