Pada hari Selasa 28 Nopember 2023 bertempat di Areal Mesjid Dusun III Desa Perhutaan Silau dilaksanakan kegiatn gotong royong pembersihan halaman mesjid. Kegiatan ini diikuti oleh Kepala Desa Perhutaan Silau Bapak Rahmawan,ST beserta Kepala Dusun dan Masyarakat Desa Perhutaan Silau.